Jumat, 16 Januari 2009

Memulai Usaha

Salam Enterprenuer,
Banyak teman atau kerabat yang masih ragu dalam mencoba suatu yang baru, contoh paling gampang yang dapat kita lihat adalah : Memulai merubah hidup dengan cara menambah Passive Income. Banyak cara untuk mendapatkan hal tersebut, contohnya :

1. Network Marketing
2. Membeli Usaha ( Waralaba )
3. Membuat Usaha Baru (membuka toko, Menjual air kemasan, Menjual sembako, dll)
4. Menjadi Profesional (Dokter dengan membuka praktek sendiri, Pengacara, Konsultan)
5. Menjadi Agen (Biro Jasa dll)
6. Internet Marketing
mungkin masih banyak lagi jenis Passive Income yang ada. Disini saya akan berbagi pengalaman dalam menentukan kapan kita harus mulai dan kapan kita harus bertindak untuk meraih kesempatan tersebut.
==> Kita harus memulai saat kita harus memulai. Dalam pengertiannya : saat ada peluang yang tersedia maka cepat kita ambil dan kita kerjakan.
==> Kita harus mulai bertindak, pengertiannya : kita harus mengerjakan suatu peluang tersebut sebelum orang lain mengambil kesempatan tersebut.

Dengan pengertian ini kita harus sudah memulai bagaimana mensiasati kondisi dan situasi kita. Kondisi ini harus kita raih dan kita plan agar semua yang menjadi impian dan Cita-cita kita.
Modal dan Kunci dari semua ini adalah : Mimpi dan Cita-Cita.
Bagaimana kita berusaha mewujudkan Mimpi dan Cita-cita kita kedepan.

Salam Sukses

Baca Lebih Jelas lagi......

KebunEmas.com